Pelaksanaan Vaksinasi Tahap II Desa Sungai Ungar Utara Sukses Digelar

Pelaksanaan Vaksinasi di Kecamatan Kundur. 

KARIMUN KEPRIAKTUAL.COM: Guna mendukung program pemerintah Pusat dan terus melakukan percepatan "Herd Immuniti" Pemdes gelar vaksinasi tahap 2 bagi masyarakat. Kegiatan vaksinasi di gelar di Desa Sungai Ungar Utara, Kecamatan Kundur Utara, Kabupaten Karimun, Senin (22/11/2021).

Di sela sela kesibukan pada kegiatan vaksinasi, kedes Sungai Ungar Utara Zaini mengatakan, dengan jumlah penduduk 717 Kk hampir 90 persen yang sudah  menerima vaksin tahap ke 2.

"Kita bersyukur masyarakat makin antusias terhadap perogram vaksinasi.
Semakin banyak yang vaksin maka Herd Immuniti akan segera terwujud," ujar Zaini.

Di tempat yang sama disaat masyarakat menunggu giliran antri ia tak lupa mengingat dan menghimbau warganya untuk terus mematuhi Prokes walau pun telah menerima vaksin tahap ke 2.

"Sertifikat vaksin akan di gunakan saat bepergian untuk itu ia meminta agar warga nya, gunakan lah kesempatan ini dengan sebaik-baiknya. Vaksin belum sepenuhnya kebal dari ancaman virus Covid 19 maka dari itu Patuhi Prokes denga tetap memakai masker pada saat bepergian.pungkasnya," tuturnya. 

Ahmad Yahya.
Tags


Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator sebagaimana diatur dalam UU ITE. #MariBijakBerkomentar.



Posting Komentar

[blogger]

Author Name

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.