Warga Australia Tenggelam di Perairan Bintan, Tim Gabungan Basarnas, TNI dan Polri Terus Mencari

Tim Gabungan Basarnar, TNI dan Polri Mencari Warga Australia yang Tenggelam
BINTAN KEPRIAKTUAL.COM: Pencarian korban tenggelam Jhon Cullent (30) tahun Warga Negara Australia yang terjatuh dari kapal pesiar Sun Princess sabtu kemarin (19/05/2018) belum membuahkan hasil.

Menurut keterangan Capt Rahmad Surbhakti menyampaikan, korban diperkirakan jatuh dari kapal pesiar pada pukul 15: 35 wib, di titik kordinat 00.37 N - 105.46 E sekitar 68 mil dari arah tenggara Kijang Kecamatan Bintan Timur.

Ia mendapat informasi dari Kasatpolair Polrrs Bintan AKP Norman yang mengatakan salah satu kru kapal pesiar Sun Princess tenggelam di perairan Bintan.

"Kita langsung melakukan pencarian namun tidak membuahkan hasil di karenakan cuaca tidak mendukung, pencarian kita lakukan pada hari ini senin 21 mei 2018 dengan penyisiran di pinggir pantai, apa lagi cuaca sangat mendukung," ucapnya.

Hingga hari ini, pihak Basarnas serta gabungn TNI, Polri masih dalam pencarian korban. Sampai saat belum di temukan.

Berman


Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator sebagaimana diatur dalam UU ITE. #MariBijakBerkomentar.



Posting Komentar

[blogger]

Author Name

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.