Pemeriksaan Sembilan Pejabat BP Batam, Kajari Tidak Mengetahui Kasusnya

Fhoto Kajari Batam M. Mikroj

BATAM KEPRIAKTUAL.Com; Terkait pemeriksaan sembilan pejabat BP Batam di lantai tiga ruangan R Suprapto, Selasa, (31/1-2017), Kepala Kejaksaan Negeri Batam Muhammad Mikroj mengatakan tidak mengetahui secara pasti kasusnya.

“Kita hanya diminta menyediakan fasilitas pemerikaaan dan ini belum masuk dalam kasus tetapi baru masuk potensi kerugian negara,” kata M Mikroj dilantai tiga Kejari

Kalau bicara berkaitan kasus, kata dia, belum kasus, namun baru mengambilnya keterangan dugaan potensi kerugian pendapatan negara saja.

"Pemeriksaan tidak hanya di Batam, bahkan juga di bagi di kejagung. Makanya kita tidak mengetahui secara pasti,” jelasnya.

Ia menambahkan, ada lima orang penyidik datang kesini dan kita intinya tidak mengetahui secara pasti kasusnya.


(Red/Kepriaktual.com)
Tags


Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator sebagaimana diatur dalam UU ITE. #MariBijakBerkomentar.



Posting Komentar

[blogger]

Author Name

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.